Sambut awal tahun 2016 The Sunan Hotel Solo
meluncurkan paket kamar yang bertajuk “ENCHANTED EVE’S ”. Paket kamar ini menawarkan berbagai fasilitas
layanan hotel berbintang empat yang akan memanjakan para tamu dengan potongan
harga di berbagai outlet. Paket kamar ditawarkan seharga Rp 675.000 ,-nett/kamar/malam dan
berlaku selama bulan Januari 2016.
Enchanted Eve’s Room Package
menawarkan berbagai fasilitas menarik untuk para
tamu. Diantaranya mendapatkan
fasilitas menginap satu malam di jenis kamar Deluxe
Room dengan koneksi Wi-Fi
berkecepatan tinggi, bebas
pemakaian kolam renang sekaligus fitness center dan fasilitas makan pagi di
Narendra Restaurant untuk dua orang. Bagi para tamu yang ingin berbelanja, mendapatkan
fasilitas droping ke beberapa pusat perbelanjaan di sekitar kota Solo dan bagi
yang ingin santai tersedia layanan pijat
gratis selama 45 menit di Ayudi Spa.
Selain berbagai fasilitas tersebut diatas, tamu yang mengambil paket ini juga disediakan
berbagai potongan harga seperti diskon 10%
untuk makanan dan minuman di Narendra Restaurant, 15% diskon di Ayudi Fitness
and Spa, 25% diskon untuk creambath,
refleksi atau back therapy di Happy Salon. Tidak
ketinggalan pula diskon 10% untuk pelayanan Laundry.
THE SUNAN HOTEL SOLO
Jl. Ahmad Yani no. 40 Solo
| |
Telp. : +62 271 731312
| |
Fax. : +62 271 738677
| |
BB Reservation : 2B406DFA
| |
|
No comments:
Post a Comment